Sabtu, 05 Juni 2010

Pengertian ruang

Ruang adalah suatu bentuk 3 dimensi, yang tersusun dari beberapa bentuk horizontal, vertikal, linier, maupun diagonal. Bentuk-bentuk tersebut membentuk suatu ruang didalamnya, untuk ditempati oleh berbagai massa.

Ada dua macam bentuk ruang :
1. Ruang void, yaitu ruang yang dibatasi oleh beberapa bentuk



2. Ruang solid, ruang yang diisi oleh massa.



Daftar Pustaka :
-andriy18.wordpress.com
-blog.sanriotown.com